:: Durian Muffin :: Nyuummy

Sahabat nyuummy yang selalu bahagia, kali ini nyuummy akan berbagi resep baru loh. Durian Muffin. Yuk Langsung saja, Cekidot!!!

 
:: Durian Muffin :: Nyuummy
:: Durian Muffin :: Nyuummy
Bahan :
500g Terigu
250g Telur Utuh
390g Gula kastor
5g Garam
3g Vanilla essence
200g Orchid Butter unsalted
200g Santan kental
26g Baking powder
500g Daging buah durian
12g Flavour durian

Cara membuat :

1. Ayak tepung terigu dengan baking powder.
2. Lelehkan butter (jangan sampai mendidih) dan dinginkan.
3. Kocok telur , gula, garam dan vanilla essence bersama –sama hingga ringan & ‘fluffy’ seperti adonan sponge.
4. Tambahkan secara bertahap butter yang telah di lelehkan lalu masukan santan ke dalamnya.
5. Masukan terigu dan baking powder perlahan-lahan,aduk dengan kecepatan rendah dalam waktu singkat .
6. Tambahkan potongan durian dengan durian flavour, aduk manual hingga tercampur rata.
7. Tutup adonan dan istirahatkan sekitar 1 jam.
8. Masukan adonan muffin ke dalam cup kertas.
9. Hias bagian atasnya dengan almond slice untuk dekorasi kemudian bakar pada suhu kurang lebih  200°C

Jangan lupa beri testimoni sahabat di kolom komentar yah.
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔

Contributors