:: Beef Yakiniku ::

Sahabat nyuummy kenal dengan makanan yakiniku? ituloh daging panggang ala jepang. nah tapi kali ini nyuummy akan berbagi resep beef yakiniku, Tenang kok insyaallah halal. Yuk cekidot

Beef Yakiniku
Beef Yakiniku
Bahan:
- 500 gr daging sukiyaki, iris tipis
- 1 buah bawang bombay, potong korek api
- 1 buah paprika hijau, potong korek api
- 50 ml air
- 2 sdm minyak goreng

Bumbu, campur jadi satu:
- 4 siung bawang putih, memarkan dan cincang halus
- 1 cm jahe, cincang halus
- 1/2 sdt merica bubuk
- 4sdm kecap manis
- ½ sdt garam

Cara Memasak:
- Campurkan irisan daging sukiyaki bersama bumbu, aduk rata. Biarkan 30 menit hingga bumbu meresap.
- Panaskan minyak, tumis bumbu hingga berubah warna. Masukkan air, aduk hingga daging matang.
- Masukkan bawang bombay dan paprika hijau, aduk rata hingga layu, angkat, dan hidangkan.

Nah bagaimana patut dicoba bukan?
Jangan lupa tinggalkan komentar, kirim hasil ekperimen juga boleh,mau berbagi resep? boleh kok
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔

Contributors